integratedhealthtalk.com |
Tidak ada cara pasti untuk mencegah jerawat, tetapi langkah-langkah berikut ini semoga dapt membantu dalam meminimalkan Pertumbuhan jerawat:
- Mencuci dengan usapan lembut daerah yang terkena sekali, atau dua kali setiap hari.
- Jangan menggunakan pelembab atau make-up yang terlalu banyak mengandung minyak.
- Rambut yang berminyak harus sering disampo, dan lindungi wajah saat menyampo.
- Diet seimbang dan makan makanan sehat. Buah-buahan segar dan sayuran harus ditekankan, dan makanan yang tampaknya memicu gejala jerawat harus dihindari.
- Daerah yang terkena tidak boleh ditangani secara berlebihan. Jerawat tidak boleh diperas atau didorong, karena hal ini dapat menyebabkan jaringan rusak, serta menyebarkan infeksi jerawat lain.
- Stres emosional harus dihindari.
Masih banyak cara-cara lain dalam mencegah jerawat, terutama dalam kasus-kasus tertentu yang diluar kebiasaan, namun agar tidak digeneralisir, maka pembahasan tentang itu akan ditulis pada artikel lain.
Advertisement
0 komentar:
Posting Komentar